Staf Khusus Wakil Presiden RI (Stafsus Wapres) bidang Investasi dan Infrastruktur Sukriansyah S. Latief menggelar kunjungan kerja (kunker) ke lokasi pembangunan bendungan Bulango Ulu di Kabupaten Bone Bolango Gorontalo, Senin (14/3/2022).
Dinas Pertanian Provinsi Gorontalo mulai mengoperasikan gilingan padi modern atau Rice Milling Unit (RMU) milik kelompok Tani Kuntum Mekar di desa Moutong, Kecamatan Tilongkabila, Kabupaten Bone Bolango.Â
Sebagai tindak lanjut terhadap Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 99 Tahun 2020 Pasal 13 A ayat (4). Peraturan tersebut tentang pengadaan vaksin, dan pelaksanaan vaksinasi dalam rangka penanggulangan pandemi Covid-19.
Indonesian Offroad Federation (IOF) Gorontalo mulai mempersiapkan diri menatap Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Offroad yang rencananya akan digelar di Gorontalo pada Juni mendatang.
Kabar duka datang dari keluarga Pahlawan Nasional asal Gorontalo, Nani Wartabone. Putra bungsu Nani Wartabone, Yos Wartabone, meninggal dunia pada Minggu (9/5/2021).
Jumlah pasien virus corona (Covid-19) di Gorontalo terus menurun. Dalam beberapa minggu terakhir, penderita Covid-19 melandai. Seiring hal itu kewaspadaan masyarakat dengan disiplin menerapkan protokol kesehatan (prokes) sangat penting.