Pemilih umumnya memiliki orientasi politik kebangsaan, bukan politik Islam. Demikian temuan survei nasional Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC).
Ketua DPRD Boalemo Karyawan Eka Putra Noho ikut prihatin dan menyayangkan atas perseteruan yang terjadi antara Bupati non aktif Darwis Moridu dan plt Bupati Anas Jusuf.
Lembaga adat tak boleh dicampur dengan politik. Hal itu ditegaskan Bupati Kabupaten Gorontalo Nelson Pomalingo didampingi Wakil Bupati Hendra Hemeto saat pengukuhan Pengurus lembaga adat Uduluwo Tou Limo Lo Pohala’a Kabupaten Gorontalo periode 2021-2024, Senin (12/04/2021).
Marten Taha bersumpah tidak akan pindah ke partai lain. Pernyataan ini disampaikannya saat berlangsung mediasi yang dipimpin Thomas Mopili di Hotel Damhil Kota Gorontalo, Sabtu malam (22/11/2020).
Saat ini orang lebih mengutamakan politik dari pada kesehatan. Peryataan ini disampaikan Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI, Fadel Muhammad, disela-sela kunjungannya di Gorontalo, Selasa (1711/2020).
Keinginan masyarakat Kabupaten Bone Bolango agar El Nino maju di Pilkada Bone Bolango mendapatkan tantangan dari kader Gerindra Pohuwato. Pengurus Gerindra Pohuwato, Amir Sidariman menyatakan bahwa Elnino harus mempertimbangkan kesepakatan kader-kader Gerindra yaitu para ketua DPD dan DPC harus maju pilkada sesuai tingkatannya masing-masing.
Musyawarah Wilayah Partai Amanat Nasional (PAN) wilayah Provinsi Gorontalo berakhir singkat dengan menghasilkan 4 nama sebagai formatur dari sembilan nama yang sebelumnya bertarung. Keempat nama tersebut yakni Anas Yusuf, Ramdan Datau, Daryatno Gobel dan Lukman Botutihe.
Pucuk pimpinan partai Nasdem Kota Gorontalo beralih komando. Jika sebelumnya dipimpin Charles Budi Doku(CBD), kini dinakodai srikandi partai Nasdem Lola Mayulu Junus, S.Mn, MH. Keputusan ini terjadi Rapat kerja yang digelar oleh Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Nasdem Provinsi Gorontalo kemarin (6/8/2020).