Villarreal sukses menyingkirkan Juventus setelah meraih kemenangan 3-0 atau agregat 4-1 pada laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Juventus Stadium, Rabu (16/3) waktu setempat (Kamis dini hari WIB).
Juventus hanya mampu bermain imbang 1-1 saat bertandang ke markas Villarreal dalam pertandingan leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Stadion El Madrigal